Presentasi Efektif

Rp 70.000

 

Pernahkah Anda menghadiri seminar yang bikin ngantuk?

Atau mendengarkan kuliah yang membosankan?

Atau mendengarkan presentasi yang justru membingungkan?

Tenang, Anda tidak sendiri.

Presentasi sekarang memang menjadi aktivitas yang hampir tak terpisahkan bagi semua profesi. Guru, pengusaha, salesperson, aktivis sosial, atau siapapun Anda, harus memiliki kemampuan untuk membagikan ide dan pemikiran kepada orang lain. Di sinilah keterampilan presentasi diperlukan. Dengan kemampuan presentasi yang baik, Anda tidak akan membuat pendengar bingung dengan presentasi Anda.

Dalam kursus ini, Anda akan mempelajari dasar-dasar presentasi efektif. Dengan melakukan tips-tips dalam kursus ini, Anda akan terbantu untuk mengasah skill presentasi. Dengan demikian Anda akan bisa terampil mempresentasikan ide dan pandangan di manapun dan kapanpun.


Diskon 50% untuk pelajar/mahasiswa!!

Kursus ini cocok bagi siapa saja yang ingin belajar dasar-dasar presentasi efektif. Terlebih, untuk Anda yang memang secara khusus bekerja di bidang yang memerlukan banyak presentasi.
Materi pembelajaran yang akan Anda peroleh meliputi:

  1. Perencanaan Presentasi
    • Persiapan materi
    • Perencanaan struktur cerita/ilustrasi
  2. Penyampaian Presentasi
    • Menarik perhatian
    • Penyampaian cerita
    • Menanggapi pertanyaan

Good luck! Semoga ide-ide yang akan Anda tawarkan dalam presentasi bisa membawa perubahan.

Saya mau daftar!!




 

Saya sudah memperlajari materi dalam online course ini, tapi saya masih merasa kurang!

Tenang. Anda bisa mendapatkan sesi coaching langsung dengan Santi Djiwandono, secara tatap muka atau secara online. Dalam sesi coaching ini, anda bisa mengkonsultasikan rancangan presentasi anda, atau praktek presentasi dan mendapat masukan langsung dari Santi Djiwandono.

Saya mau konsultasi!

Your Instructor


Santi Djiwandono
Santi Djiwandono

Setelah 15 tahun meniti karier profesional di PT HM Sampoerna Tbk. Surabaya dan Jakarta, pada Desember 2011 Santi Djiwandono kembali ke Malang dan membagikan ilmu pengalamannya sebagai manajer Internal Communication , Corporate Social Responsibility, serta Public Affairs kepada perusahaan, organisasi, professionals, mahasiswa dan pemimpin di Malang, Jawa Timur dan sekitarnya.


Frequently Asked Questions


Kapan kursus ini dimulai dan kapan selesainya?
Kursus ini dimulai sekarang dan tidak pernah berakhir! Kursus ini benar-benar kursus mandiri - Anda yang menentukan kapan dimulai dan kapan berakhir.
Berapa lama saya mendapat akses ke kursus ini?
Seumur hidup! Setelah mengikuti kursus ini, anda dapat mengakses materi kursus ini selama yang Anda inginkan, baik dari desktop PC/laptop atau perangkat mobile lainnya.
Apakah ada pengembalian biaya jika saya merasa tidak puas dengan kursus ini?
Mohon maaf, pembelian yang sudah dilakukan tidak dapat dibatalkan.
Apakah harga yang tertera sudah termasuk sesi coahing dengan Santi Djiwandono?
Tidak. Harga yang tertera adalah harga untuk kursus online. Bila menginginkan sesi coaching, anda perlu membayar biaya tambahan.